4 Pengertian Beras Menurut Para Ahli

Diposting pada

 

Pengertian Beras Menurut Para Ahli
Pengertian Beras Menurut Para Ahli

Beras diakui ataupun tidak sejatinya menjadi salah satu istilah yang tak lagi asing kita dengar, hal ini dikerenakan beras menjadi konsumsi makanan pokok bagi mayoritas masyarakat di Indonesia. Meskipun beras menjadi makanan pokok, menurut Listiyarini (2016) untuk di Indonesia sendiri sampai saat ini menjadi Negara dengan urutan ketiga yang memproduksi beras terbanyak di dunia setelah Tiongkok dan India yaitu dengan perkiraan produksi 36,30 juta ton.

Daftar Isi

Beras

Beras adalah bagian daripada struktur tumbuhan biji-bijian yang terdapat tanaman pada tanaman padi yang tersusun atas aleuron, endosperma, dan embrio (mata meras) yang dijadikan sebagai sumber arti pangan bagi masyarakat Indonesia dalam kesehariannya.

Pengertian Beras Menurut Para Ahli

Adapun definisi beras menurut para ahli, antara lain;

  1. BPS (2016)

Dalam penjelasannya, produksi beras di Indonesia dalam 3 tahun terakhir (2013-2015) yakni sebesar 71,3; 70,9; dan 75,4 juta ton. Pengertian ini tentusaja mengindentifikasikan bahwa hal tersebut tidak membuat Indonesia berhenti menjadi negara importir beras.

  1. Indah (2013)

Pengertian beras adalah suatu jenis tanaman yang dapat dipanen dalam jangka waktu tahunan. Sehingga dalam tanaman ini menurutnya memiliki karakteristik setinggi 1 sampai 1,8 m dan daunnya memiliki panjang 50 sampai 100 cm.

  1. Wikipedia

Definisi beras adalah bagian bulir padi yang seringkali disebut dengan “Gabah”, bagian ini dipisah oleh merang (sekam).

  1. Nursiyono (2014)

Menurutnya konsumsi beras masyarakat Indonesia yang terus mengalami kenaikan setiap tahunnya. Jika tidak mengimpor, maka akan terjadi kenaikan harga beras dalam negeri yang tinggi karena jumlah permintaan lebih tinggi dari jumlah persediaan beras dalam negeri. Di lain pihak, impor akan menghancurkan harga beras di tingkat petani karena harga mereka berpotensi dipermainkan oleh para tengkulak.

Kesimpulan

Dari penjelasan diatas, dapatlah dikatakan bahwa beras adalah jenis makanan pokok yang dihasilkan dari pertanian melalui tanaman padi. Selain itu untuk jenis beras yang mudah kita temui, diantaranya sebagai jenis beras merah, beras hitam, dan beras putih, dan ketan.

Demikianlah pembahasan mengenai pengertian beras menurut para ahli semoga dapat bermanfaat bagi setiap pembaca yang sedang mencari refrensi tentang “Beras dan Jenis Beras”.

5/5 - (1 vote)