5 Pengertian Destilasi Menurut Para Ahli, Macam, dan Contohnya

Diposting pada

Pengertian Destilasi Menurut Para Ahli

Distilasi pada dasarnya menjadi salah satu meteri pelajaran dalam disiplin ilmu eksakta. Seperti halnya dengan penerapan kimia, teknik, fisika, dan lain sebaginya. Oleh karena itulah, wajar jikalau distilasi ini awal mula perkembangganya ditemukan oleh seorang ahli kimia yang berasal dari Bangsa Yunani sekitar abad 1 masehi.

Adapun sebagai penjelasan lebih lanjut pada tulisan ini, akan menguraikan tentang pengertian distilasi menurut para ahli, contoh distilasi, dan macam-macam distilasi.

Daftar Isi

Pengertian Distilasi

Destilasi adalah bagian daripada serangkaian proses adanya bentuk pemanasan bahan pada berbagai temperatur, tanpa adanya kontak dengan bagian udara luar, yang sehingga prihal setiap tujuannya untuk memperolah hasil tertentu. Oleh karena demikian, sangatlah wajar setiap penerapan destilasi sering juga diisebut penyulingan.

Pengertian Destilasi Menurut Para Ahli

Adapun definisi destilasi menurut para ahli. Antara lain;

  1. Cammack (2006)

Destilasi atau penyulingan ini adalah bagian daripada adanya perubahan bentuk bahan dari bentuk cair menjadi gas yang dilakukan dengan proses pemanasan cairan, mendinginkan gas hasil pemanasan, dan mengumpulkan tetesan cairan yang mengembun.

  1. Mc.Cabe

Distilasi adalah bagian daripada kegiatan dalam proses pemisahan dua atau lebih komponen dalam campuran yang dilihat dengan berdasarkan perbedaan titik didih dari setiap adanya masing-masing komponen dengan menggunakan energi panas sebagai tenaga pemisahnya.

  1. Herry Santoso

Arti destilasi adalah bagian daripada proses pemisahan yang sejatinya dapat dilakukan terhadap beragam campuran yang terdiri dari komponen perbedaan titik didih yang penguapan yang relatif tinggi sehingga biasanya tidak membentuk campuran azeotrop.

  1. GG.Brown

Pengertian distilasi adalah metode operasi yang dipergunakan pada setaiap adanya proses pemisahan suatu komponen dari beragam campuran dengan menggunakan panas sebagai tenaga pemisah yang berdasarkan perbedaa titik didih masing-masing komponen penambahan panas dalam larutan yang dipisahkan, pembentukan fase seimbang, dan melahirkan fase seimbang.

  1. Andreas (2000)

Arti destilator adalah bagian proses pemanasan suatu bahan pada berbagai temperatur, tanpa kontak dengan udara luar yang dipergunakan sebagai upaya memperolah hasil tertentu, sebuah sistem yang melakukan proses destilasi dimana destilasi merupakan perubahan dari cair ke bentuk gas melalui proses pemanasan cairan tersebut, dan kemudian mendinginkan gas hasil pemanasan, dan selanjutnya mengumpulkan tetesan cairan yang mengembun.

Macam Destilasi

Destilasi dibedakan menjadi beberapa macam, diantaranya:

  1. Destilasi biasa, umumnya destilasi biasanya hanya dipergunakan untuk menaikkan suhu. Melalui tekanan uapnya diatas cairan atau tekanan atmosfer.
  2. Destilasi vakum, ialah cairan yang diuapkan pada tekanan rendah, jauh dibawah titik didih yang normal. Oleh karena itu destilasi vakum ini mudah terurai.
  3. Destilasi bertingkat, atau yang lebih dikenal dengan destilasi terfraksi adalah proses bertingkat yang dilakukan dengan penguapkan atau  diembunkan
  4. Destilasi azeotrop adalah destilasi yang dilakukan dengan menguapkan zat cair tanpa adanya perubahan pada komposisi.

Contoh Distilasi

Contoh yang diberikan ialah destilasi di masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Antara lain;

  1. Air laut

Air laut yang menggunakan media air laut untuk kemudan diuapkan. Pada tahapan inilah, adanya Air pada air laut lebih cepat menguap daripada garam karena perbedaan titik didih (boiling point) dari keduanya yang besarnya cukup signifikan.

Demikianlah ulasan mengenai “destilasi “ yang didalamnya ada pengertian destilasi menurut para ahli, contoh destilasi, dan macam-macam destilasi. Semoga pembahasan ini bermanfaat, bagi setiap pembaca khusunya yang sedang mencari referensi mengenai “destilasi”.

3.5/5 - (2 votes)